Rabu, 27 April 2022

UNIK DAN KREATIF MEMBAWA JUARA

 



komunitas_tgi

“Syukur alhamdulillah. Malam ini saya menang” pesan singkat Cristiano Aravena salah satu pimpinan komunitas TGI. Ketika mendapatkan DM dari panitia lomba video kreatif “ bulan Ramadhan bulan literasi. 

Dihari yang sangat mulia ini di bulan Ramadhan bertepatan dengan peringatan hari buku nasional sahabat kita @chrism.ara menjadi salah satu juara dalam ajang lomba Video Kreatif "Bulan Duci Bulan literasi " yang diadakan Oleh Gol A Gong (Duta Baca Indonesia) dan didukung @perpusnas.go.id .

Menjadi bukti bahwa komunitas TGI mampu melairkan generasi generasi sukses di bidnag kompetisi. Salah satunya kompetisi videografi. Komunitas yang di gagas dalam bentuk Guru seserver sunggu menjadi inspirasi dan semangat bagi generasi muda di gresik.


Terus semangat berliterasi kawan. Sukses Sukses kita semua dengan berliterasi kita menjadi bangsa yang luar biasa.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  GERAKAN 4 M WUJUDKAN INSPIRASI DUNIA EKSPOR GENERASI MUDA INDONESIA Oleh : Yusuf Aliputro, S.Pd. “Dunia tak selebar daun kelor” sebuah...