Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

SMPN 1 BALONGPANGGANG AKHIRNYA LOLOS KE JAKARTA MELALUI LPSN 2016

alhamdulillah. tahun ini akhirnya SMPN 1 Balongpanggang lolos ke nasional melalui lomba LPSN tahun 2016 yang diselengarakan kemendiknas. Lomba Penelitian Siswa Nasional (LPSN) SMP/MTs/sederajat yang diselenggarakan oleh Direktorat Pembinaan SMP, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan merupakan suatu ajang kompetisi karya ilmiah yang berbasis kegiatan penelitian para siswa SMP/MTs/sederajat yang tergabung dalam Kelompok Ilmiah Remaja (KIR). Kegiatan LPSN ini merupakan salah satu upaya mewujudkan daya saing regional seperti yang tertuang dalam tema pembangunan pendidikan RPJMN 2015-2019, mewujudkan visi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan tahun 2025 yang berupa menghasilkan insan Indonesia cerdas dan berkarakter (insan kamil/insan paripurna), dan untuk memperkuat implementasi kurikulum 2013 yang telah dicanangkan Pemerintah guna meningkatkan mutu pendidikan nasional. Di samping itu kegiatan ini juga untuk memberikan ruang para siswa d

KOMPETISI LPSN BAGI SISWA SMPN 1 BALONGPANGGANG

Gambar
Lomba Penelitian Siswa Nasional (LPSN) merupakan sarana bagi siswa untuk menyalurkan rasa keingintahuan sejak dini. Sejak dini mereka diajarkan bagaimana bertanya dan cara menemukan jawaban secara ilmiah. Demikian disampaikan Prof. Wahyuddin Latunreng juri cabang lomba Ilmu Pengetahuan Teknik dan Rekayasa LPSN SMP tingkat nasional saat ditemui di Hotel Hariston, Senin (26/9). Lebih lanjut dia mengungkapkan bahwa ajang ini diharapkan tidak hanya melahirkan generasi yang cerdas secara intelektual, akan tetapi generasi yang memiliki kecerdasaan sosial dan spiritual. "Dari makalah yang lolos sebagian besar siswa ingin memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat. Ini bukti mereka memiiki kepekaan sosial," kata peneliti LIPI ini. Saat ditanya bagaimana sistem penilaian, Wahyuddin menjelaskan bahwa bobot yang paling besar adalah orisinalitas ide gagasan. Orisinalitas yang dimaksud ide ini benar-benar muncul dari siswa itu sendiri bukan dari guru. "Juri tidak melihat p

BERJUANG DI KEGIATAN LPSN DI JAKARTA

Gambar
CCS dua tahun ini menjadi salah satu eskul yang cukup di perhitungkan. kegiatan yang mengakomodasi aktifitas kreatif siswa dalam mencipta karya. baik di bidang literasi, fotografi, videografi, musik, atau karya lainnya. kini telah menjadi salah satu kegiatan yang layak di teliti. keberhasilan para tim CCS menghabungkan berbagai kegiatan kini telah menjadi judul karya tulis yang di tulis oleh Mozza Zahrah Jannah, Vania adela Margareta dan Fatimatuzzahrah dengan judul Analisis branding sekolah kreatif spensaba terhadap minat siswa dalam mencipta karya. kini telah mengantarkan para siswa spensaba lolos seleksi nasional dalam lomba LPSN (Lomba Penelitian Siswa Nasional) tahun 2016. ini sobat spensaba beberapa kegiatan saat di jakarta suasana saat pembukaan LPSN

MENJADI “SANG JUARA”

Gambar
Menjadi “sang juara” tema wao...wao yang di ambil kali ini sobat spensaba. Bukan isapan jempol atau angan angan semata. Spensaba kini menjadi sang juara. Melalui lagu “inginku” yang di gubah menajdi “sang juara” yang berlirikkan anti narkoba menjadi sang juara sunguhan. Peringkat ketiga untuk lomba cipta lagu anti narkoba yang diadakan BNNK-Gresik. Untuk meraih juara 3 bukan hal yang mudah, sebab lomba bukan hanya di peruntukkan siswa SMP saja tapi juga untuk SMA,SMK dan MA. Sebuah pencapaian yang fenomenal sebab EN-Band , TIM PK-OSIS dan CCS bekerja keras membuat lagu dan video klip. Kerja keras mereka kini telah terbayar lunas dengan hasil ini. Kemeriahan tampak saat pengumuman juara di Gor Trydarma yang di saksikan berbagai pejabat terasi baik tingkat kabupaten gresik maupun propinsi jawa timur. Nama Spensaba di umumkan menjadi juara. Sorak sorai pecah seketika saat seluruh civitas spensaba yang menyaksikan acara tersebut bergembira. Bersama-sama mereka merasakan betapa kisah geti

MIMPI “SEMPURNA” YANG TERWUJUD

Gambar
Sore yang berbahagia “ satu ungkapan yang begitu menyentuh” saat hari selasa tanggal 9 Agustus 2016 nama Andira, Nabila, dan Ira di pangil juri sebagai juara harapan 1 untuk lomba KIR Tingkat kabupaten Gresik. Dan di ikuti nama Ocha, Fatimah dan vania sebagai Juara 3 dalam lomba yang sama. Seketika tangisan terlihat dari trybun penonton spensaba. Seluruh anggota LPIR Spensaba merasa haru menyaksikan sekolah mereka kini layak di sejajarkan dengan sekolah sekolah maju yang bertahun-tahun mampu berbicara banyak di dunia penelitian. Ini kado spesial untuk spensba. Sebab sejak awal spensaba tak pernah merasakan gelar sebagai juara karya Tulis Ilmiah Remaja. Momen spesial ini pun terekam kamera bersama kegembiraan seluruh peserta lomba. Sebuah pencapaian yang layak di berikan pujian untuk seluruh Tim, pembina dan juga siswa spensaba yang selama ini mendukung kegiatan penelitian di spensaba. Sebuah mimpi menjadi kenyataan. Meskipun selama ini eskul KIR belum ada di spensaba

MIMPI “SEMPURNA” YANG TERWUJUD

Gambar
Sore yang berbahagia “ satu ungkapan yang begitu menyentuh” saat hari selasa tanggal 9 Agustus 2016 nama Andira, Nabila, dan Ira di pangil juri sebagai juara harapan 1 untuk lomba KIR Tingkat kabupaten Gresik. Dan di ikuti nama Ocha, Fatimah dan vania sebagai Juara 3 dalam lomba yang sama. Seketika tangisan terlihat dari trybun penonton spensaba. Seluruh anggota LPIR Spensaba merasa haru menyaksikan sekolah mereka kini layak di sejajarkan dengan sekolah sekolah maju yang bertahun-tahun mampu berbicara banyak di dunia penelitian. Ini kado spesial untuk spensba. Sebab sejak awal spensaba tak pernah merasakan gelar sebagai juara karya Tulis Ilmiah Remaja. Momen spesial ini pun terekam kamera bersama kegembiraan seluruh peserta lomba. Sebuah pencapaian yang layak di berikan pujian untuk seluruh Tim, pembina dan juga siswa spensaba yang selama ini mendukung kegiatan penelitian di spensaba. Sebuah mimpi menjadi kenyataan. Meskipun selama ini eskul KIR belum ada di spensaba

KEGIATAN BAKSOS SISWA SMPN 1 BALONGPANGGANG

Gambar
ini beberapa kegiatan baksos yang telah di dokumentasikan tim CCS bersama PK_OSIS sbat

JADWAL PELAJARAN TAPEL 2016-2017

Gambar
HAY SOBAT SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU DI KELAS BARU. SELAMAT BERJUANG DI KELAS YANG LEBIH FRESS YA. INI JADWAL PELAJARAN BILA KALIAN LUPA. UNDUH SAJA BISA DI SIMPAN DI HP ATAU PERANGKAT KOMPUTER LAINNYA

BEBERAPA BIDIKAN KAMERA KEGIATAN PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH

Gambar

KEGIATAN PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH YANG MENYENANGKAN

Gambar
Untuk menyambut kehadiran para siswa-siswi baru ini, diperlukan adanya kegiatan pengenalan terhadap lingkungannya yang baru di SMP Negeri 1 Balongpanggang.   Rangkaian kegiatan pengenalan ini dirangkum menjadi satu dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Bagi Siswa Baru. Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Bagi Siswa Baru ini diisi dengan sosialissasi nilai-nilai sosial, tata tertib di SMP Negeri 1 Balongpanggang dan beberapa pengenalan tentang SMP Negeri 1 Balongpanggang itu sendiri. Sehingga siswa-siswi baru ini akan lebih terbiasa di lingkungan SMP Negeri 1 Balongpanggang.  B.     Dasar 1.  Permendikbud No. 18 Tahun 2016 Tentang Pengenalan Lingkungan Sekolah Bagi Siswa Baru 2.  Kalender Akdemik Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Timur 3.  Kalender Akdemik Dinas Pendidikan Kabupaten Gresik 4.  Program  SMP Negeri 1 Balongpangg ang C.    Tujuan 1.      Memberikan bekal pengenalan kegiatan intrakulikuler di SMP Negeri 1 Balong